SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI PEKON GEMAHRIPAH KECAMATAN PAGELARAN KABUPATEN PRINGSEWU PROVINSI LAMPUNG

Artikel

KEGIATAN POSYANDU REMAJA BAGI GENERASI MUDA PEKON GEMAHRIPAH

13 Januari 2025 13:32:42  Administrator  112 Kali Dibaca  Berita Desa

Gemahripah-13 Januari 2025, Kader Posyandu Remaja beserta KPM dan Tim dari Puskesmas Kecamatan Pagelaran melaksanakan kegiatan Posyandu Remaja bertempat di Gedung Puskesdes Pekon Gemahripah. Posyandu Remaja atau Pos Pelayanan Terpadu Remaja adalah sebuah wadah Pos Kesehatan Remaja yang memfasilitasi dalam memahami seluk beluk remaja selama masa puber yang ditujukan kepada siswa dan remaja pada umumnya.

Program ini bertujuan untuk meningkatkan kesehatan remaja secara menyeluruh, baik itu kesehatan fisik, mental, maupun sosial. Dengan adanya posyandu ini diharapkan dapat memberikan edukasi dan informasi pada remaja tentang pola hidup sehat serta pentingnya menjaga kesehatan.

Peserta  diikuti oleh siswa-siswi kelas 5 dan 6  Sekolah Dasar Negeri 1 Gemahripah. Peserta  dilakukan pemeriksaan meliputi pemeriksaan tekanan darah, pengukuran tekanan darah atau tensi, berat badan, tinggi badan, lingkar lengan dan juga pemberian KIE (konseling, informasi, dan edukasi).

WhatsApp_Image_2025-01-13_at_10-43-10 

WhatsApp_Image_2025-01-13_at_10-43-13 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Pekon

 Jam Kerja

  • Hari Mulai Selesai
    Senin 08:00:00 15:30:00
    Selasa 08:00:00 15:30:00
    Rabu 08:00:00 15:30:00
    Kamis 08:00:00 15:30:00
    Jumat 08:00:00 15:30:00
    Sabtu Libur
    Minggu Libur

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Monobudoyo Pekon Gemahripah
Pekon : Gemah Ripah
Kecamatan : Pagelaran
Kabupaten : Pringsewu
Kodepos : 35375
Telepon : 082895321260715
Email : gemahripah.pringsewu@gmail.com

 Sinergi Program

 Peta Wilayah Pekon

 Statistik

 Agenda

Belum ada agenda

 Komentar

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:23
    Kemarin:107
    Total Pengunjung:124.820
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:216.73.216.154
    Browser:Mozilla 5.0